Cara Mengaktifkan Shopee Pinjam (TERBARU)
Cara Mengaktifkan Shopee Pinjam |
Cara Mengaktifkan Shopee Pinjam dengan Mudah
Shopee Pinjam atau SPinjam adalah pinjaman tunai yang ditawarkan untuk semua pengguna Shopee.Berbeda dengan SPayLater, pinjaman yang diajukan di SPinjam bisa dicairkan ke rekening pengguna.
SPinjam difasilitasi dengan fitur pengajuan yang mudah, bunga rendah, serta cicilan bulanan.
Kita dapat mengajukan SPinjam ini hanya melalui aplikasi Shopee.
Dengan catatan, kita tidak pernah memiliki riwayat keterlambatan pembayaran tagihan untuk fitur SPayLater dan lainnya.
Nah simak yuk cara cepat ajukan Shopee Pinjam hanya dengan langkah-langkah mudah berikut ini.
1. Klik tab ‘Saya’ dan pilih ‘SPinjam’.
2. Klik ‘Ajukan’.
3. Pilih ‘Jumlah Pinjaman’ dan kemudian pilih ‘Durasi Pinjaman’.
4. Pilih ‘Rekening Bank’ atau tambahkan rekening bank yang akan kita gunakan dan klik ‘Konfirmasi’.
5. Klik ‘Ajukan Sekarang’.
6. Masukan ‘Pin ShopeePay’.
Shopee Pinjam Cara Daftar |
Jika pengajuan SPinjam disetujui, akan ada notifikasi bahwa pengajuan SPinjam berhasil dilakukan.
Pencairan uang dari pengajuan SPinjam akan ditransfer ke rekening bank kita.
Dikarenakan SPinjam bertujuan untuk memberikan pinjaman tunai, maka fitur ini hanya dapat diaktifkan oleh pengguna terpilih.
Untuk mengaktifkan SPinjam shopee, kita perlu melampirkan data-data berupa nomor ponsel, nomor darurat, rekening bank, serta verifikasi data menggunakan Kartu Tanda Penduduk (KTP).
1. Klik tab ‘Saya’ dan pilih ‘SPinjam’.
2. Klik ‘Ajukan’.
3. Pilih ‘Jumlah Pinjaman’ dan kemudian pilih ‘Durasi Pinjaman’.
4. Pilih ‘Rekening Bank’ atau tambahkan rekening bank yang akan kita gunakan dan klik ‘Konfirmasi’.
5. Klik ‘Ajukan Sekarang’.
6. Masukan ‘Pin ShopeePay’.
Jika pengajuan SPinjam disetujui, akan ada notifikasi bahwa pengajuan SPinjam berhasil dilakukan.
Pencairan uang dari pengajuan SPinjam akan ditransfer ke rekening bank kita.
Dikarenakan SPinjam bertujuan untuk memberikan pinjaman tunai, maka fitur ini hanya dapat diaktifkan oleh pengguna terpilih.
Posting Komentar untuk "Cara Mengaktifkan Shopee Pinjam (TERBARU)"